Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Rasakan Manfaat dari Air Alkali Pristine

Bagi sebagian masyarakat mengkonsumsi air minum alkali atau air minum yang memiliki pH tinggi yaitu sekitar 8 merupakan sesuatu yang sudah tak asing lagi. Nah, mungkin beberapa dari Anda belum mengetahui apa saja manfaat yang akan didapatkan dengan mengkonsumsi air minum alkali alami pristine. Berikut penjelasannya :

Baik untuk kesehatan lambung.

Manfaat air mineral ph 8 alkali untuk kesehatan lambung memang sudah dirasakan manfaatnya oleh para konsumen. Terlebih pada tahun 2012, sebuah hasil studi menyimpulkan bahwa dengan meminum air alkali alami dengan pH sebesar 8,8 dapat membantu menonaktifkan pepsin (pepsin merupakan enzim utama penyebab refluks asam lambung), sehingga dapat membantu mengurangi tingkat keasaman lambung dan lambung akan terasa lebih sehat. 

Mencegah berkembangnya sel kanker

Banyak yang belum mengetahui jika sel kanker berkembang baik di dalam kondisi pH yang asam. Oleh sebab itu, air alkali yang memiliki pH tinggi akan membuat sel kanker berubah menjadi inaktif sehingga dapat memperlambat pertumbuhan sel-sel kanker. Dengan lambatnya perkembangbiakan sel-sel kanker tersebut, maka tubuh yang terkena kanker pun akan memiliki kesempatan lebih besar untuk sembuh dari penyakit menakutkan tersebut.

Mencegah penyakit osteoporosis

Banyak yang belum mengetahui jika air alkali alami atau air minum dengan pH tinggi dipercaya dapat membantu mencegah tulang terkena osteoporosis. Hal tersebut dikarenakan kandungan bikarbonat dan kalsium yang terdapat pada air alkali merupakan asupan yang baik bagi kesehatan tulang. Dengan begitu, tulang tidak akan mudah keropos dan tidak cepat membungkuk di masa tua nantinya. Bagi banyak orang, osteoporosis memang merupakan salah satu penyakit yang menakutkan. Karena dengan berkurangnya kekuatan tulang dan keseimbangan pada tulang tentu akan mengurangi kekuatan pada gerak tubuh kita, sehingga kita tidak akan leluasa untuk bergerak dan melakukan berbagai aktivitas.

Dengan banyaknya manfaat baik bagi tubuh yang didapatkan, membuat para konsumen lebih yakin untuk untuk menggunakan air alkali sebagai air minum sehari-hari, meskipun harus mengeluarkan uang lebih demi mengkonsumsi air mineral jenis tersebut yang mana harga air alkali memang lebih tinggi jika dibandingkan dengan air minum biasa pada umumnya. Beberapa informasi lainnya mengenai manfaat air alkali dapat Anda baca melalui artikel berikutnya.

Post a Comment for "Rasakan Manfaat dari Air Alkali Pristine "